Mungkin sudah 9 bulan lebih saya memakai kartu 3 sebagai media internetan dirumah karna sudah lebih dari tiga ISP yang sudah saya coba, tapi hanya 3 yang terbukti Cepatnya. Kekuranganya cuma Kuotanya yang terlalu kecil untuk pemakaian saya. 1 GB itu paling cepat itu 4 hari sdh raib. Kalau kuota sudah habis otomatis 3 akan menurunkan kecepatan. Karna kecepatanya yang sudah sangat lamban saya mencoba dan akhirnya saya berhasil menemukan sebuah trik untuk mengembalikan kecepatan internet 3 seperti semula / sebelum habis Kuota. Ok, langsung saja ikuti Triknya. Mudah-mudahan bisa.
Perangkat yang saya gunakan:
1. Laptop BYON
2. Modem Huawei E1550
3. Kartu Three yang sudah habis Quotanya 1 GB
Langkah langkahnya:
1. Buka aplikasi modem sesuai yang anda gunakan
2. Ubah settingan modem anda menjadi seperi ini
- APN : tre.it
- Access number: *99#
- Username : (kosongkan)
- Password : (kosongkan)
- Primary DNS : 8.8.8.8
- Secondary DNS : 8.8.4.4
seperti sebelum habis kuota.
Jika cara di atas belum berhasil, saya punya trik satu lagi yaitu dengan cara "Connect - Disconnect". Yang perlu anda lakukan adalah mengulang-ulang mengklik "Connect" atau "Disconnect" pada aplikasi modem anda. Cara menentukan apakah koneksinya cepat atau lambat adalah perhatikan "Authenticating.." nya. Semakin lama Authenticating nya semakin besar kemungkinan koneksinya cepat. Inti dari trik saya ini adalah bagaimana membuat Authenticatingnya semakin lama, bisa jadi dengan membuat PC anda lag, membuka program sebanyak banyaknya sehingga proses Authenticatingya menjadi lama atau trik trik lainya yang bisa anda cari sendiri. Dan ingat, Jangan pernah Bosan.
~Selamat mencoba~
1 komentar:
gan gimana kalo yang masih ada quotanya,,terus apa bisa nambah kecepatannya kalo di setting seperti cara yang gan sebutkan..di atas..
Mohon penjelasannya..
Posting Komentar